kecerdasan buatan atau biasa disebut AI (artificial intelligence) dalam memudahkan pekerjaan manusia, AI mengautomasi pembelajaran dan penemuan berulang melalui data, AI beradaptasi melalui algoritme pembelajaran progresif guna memungkinkan data melakukan pemrograman. AI menemukan struktur dan keteraturan dalam data sehingga algoritme memperoleh keterampilan: Algoritme menjadi pengklasifikasi atau prediktor. Jadi, sama seperti algoritme yang dapat mengajarkan dirinya sendiri cara bermain catur, AI dapat mengajarkan sendiri produk apa yang akan direkomendasikan berikutnya secara online. Dan model-model beradaptasi saat memberikan data baru. Propagasi belakang merupakan teknik AI yang memungkinkan model untuk beradaptasi, melalui pelatihan dan data yang ditambahkan, saat jawaban pertama tidak terlalu tepat. sehingga AI bisa digunakan dalam banyak hal seperti desain, manipulasi foto, membuat gambar seperti nyata, melukis dan sebagainya. pengelola AI yang ada seperti Midjourney, chatGPT,