Welcome to our traveling diary. Family traveler yang hobi ngebolang, dari anak pertama umur dua belas tahun sampai dan si bungsu yang kini menuju 6 tahun. Walau repot tapi engga menghentikan langkah untuk terus menjelajah. Bagi Teman dolan traveling adalah investasi, engga cuma menabung kenangan manis, tapi juga sebuah arena belajar untuk melatih kekompakan, menambah wawasan, dan mencintai perbedaan.
Banyak tempat-tempat menarik yang sudah kami jejaki, tapi petualangan belum berakhir. Subscribe dan mari berkelana secara virtual bersama Teman dolan, temukan berbagai rekomendasi hotel, resto dan juga tempat wisata dari sudut pandang yang jujur.