Perkembangan teknologi digital yang pesat telah mengubah cara kita mengonsumsi informasi. Menyadari hal ini, Koran Gala berkomitmen untuk terus relevan dengan kebutuhan pembaca di era digital. Dengan langkah strategis, Koran Gala kini hadir lebih dekat dengan Anda melalui ruang media digital.