Vihara Eka Dharma Loka atau biasa disebut dengan Vihara Edhaka, merupakan salah satu dari lima Vihara dengan aliran Theravada di Surabaya.
Vihara ini bertempat di bagian ujung Surabaya Timur, yang beralamat di Jalan Babatan Pantai Utara X No 67, Surabaya.