Assalamualaikum warohmatullahi wabarokatu..
Semoga kita semua selalu dalam lindungan Allah SWT..
Salam sejahtera untuk semua para pecinta bonsai.. tetap semangat. Tetap berkarya ..
Disi kita akan belajar bersama tentang bonsai..
Dari tempat mendapatkan bahan. Media tanam hingga menjadi bonsai yg siap di konteskan..