Channel Avatar

Endanesia @UCAKeIQftkgkFekzQVaRBYbA@youtube.com

3.3K subscribers - no pronouns :c

Endanesia adalah sebuah channel untuk lebih dekat mengenal I


Welcoem to posts!!

in the future - u will be able to do some more stuff here,,,!! like pat catgirl- i mean um yeah... for now u can only see others's posts :c

Endanesia
Posted 9 months ago

Museum Taman Prasasti

Hai Kawan!

Tahukah kamu, bahwa dahulu di Hindia Belanda khususnya Batavia ada rekam jejak salah satu organisasi rahasia yang konon ingin menguasai dunia dan membuat tatanan dunia baru?

Mungkin banyak dari kita yang belum tahu bahwa Freemason sudah berada di Indonesia, tapi tidak pernah muncul di pelajaran sejarah kita. Orang-orang Belanda lah yang membawa Freemason ke Hindia, sehingga Freemasonry bisa berkembang, pemikirannya membuat beberapa tokoh penting dalam sejarah pergerakan kemerdekaan Indonesia bergabung dalam tarekat ini.


Mari kita menjelajah Museum Taman Prasasti yang memiliki korelasi dengan Freemason serta kita akan menemukan berbagai simbol-simbolnya yang masih terpampang di Museum Taman Prasasti,

di Museum ini berisi prasasti para tokoh dalam perkembangan Batavia pada abad ke 17,
museum taman prasasti ini berdiri persis di tempat pemakaman umum zaman Hindia Belanda, yang sudah berdiri sejak 1795 yang dipercaya sebagai TPU modern pertama di Jakarta lalu pada tahun 1977 pemakan umum ini dijadikan musuem.


Salam Menjelajah! 🙌

0 - 0

Endanesia
Posted 2 years ago

Halo kawan!
Libur hari raya kali ini kamu berkunjung kemana nih?

Yuk jalan-jalan virtual bersama ku,
divideo kali ini Endanesia mengisi libur hari raya dengan berkunjung ke Situs Sejarah yang berlokasi di Provinsi Lampung,

Yang bernama, Situs Sejarah Batu Berak,

Situs Batu Berak ini merupakan tinggalan tradisi megalitik loh kawan, bentuk tinggalannya berupa dolmen dan menhir yang terbuat dari batu monolit,

Btw, kalau ngomongin dolmen dan menhir jadi ingat pelajaran sejarah sewaktu SMP ya hehe

berdasarkan temuannya fungsi situs batu Berak di masa lalu sebagai situs pemujaan atau ritual dan permukiman,

Jadi, apakah kamu ada rencana untuk berkunjung?

Salam Menjelajah!

3 - 3