Vespahits merupakan digital media creative yang terbentuk pada awal tahun 2020 silam. Dalam perkembangannya, vespahits selalu memberikan informasi dan pengetahuan baru untuk para pengguna vespa di Indonesia.
Selain itu, tak kurang ada 50 event berbeda yang didalamnya terdapat andil besar dari vespahits itu sendiri. Baik sebagai media partner atau penyelenggara event itu sendiri
Vespahits mempunyai salah satu program jangka panjang berbasis pendidikan yang bernama Gerakan berbagi seribu buku inspirasi untuk anak-anak Indonesia atau bisa disingkat GARASI .
Ayo dukung terus kreativitas kami dengan cara subscribe, like dan share setiap video yang kita unggah disini.