Rumah infaq adalah sebuah lembaga menghimpun dan mendayagunakan dana Infaq, Zakat, shadaqah, wakaf dan dana social individu mapun perusahaan bagi kepentingan pembangunan umat. Sebuah lembaga independen yang dibentuk untuk mengelola dana sosial umat untuk program-program yang prioritasnya adalah daerah minoritas, pedalaman dan daerah tanggap bencana.